Rabu, Desember 4, 2024
spot_img
BerandaNewsVertical DigiMagz : Inilah Mesin DTF 8 PrintHead Pertama Di Indonesia!

Vertical DigiMagz : Inilah Mesin DTF 8 PrintHead Pertama Di Indonesia!

Vertical Shared

Mesin DTF Printing 8 Printhead Pertama di Indonesia.

Perkembangan sablon DTF di Indonesia saat ini terbilang sangat pesat. Dalam kurun waktu  2 tahun terakhir saja banyak sekali perkembangan yang terjadi pada dunia sablon dtf Ini. Mulai dari inovasi mesin yang dihadirkan hingga produk consumable pendukung produksi seperti pet film, tinta, powder, dan lain-lain.

Kita telah banyak melihat munculnya mesin print DTF dengan berbagai ukuran dan kelebihannya. Mulai dari mesin DTF double printhead dengan kecepatan super, DTF dengan ukuran 60cm hingga DTF A3. Bahkan sudah ada mesin DTF UV khusus untuk produk merchandise dengan permukaan keras.

Nah, di awal tahun 2023 ini untuk pertama kalinya di Indonesia, Rhino Indonesia menghadirkan inovasi tercanggih dari lini produk Rhinotec untuk mendukung para pengusaha custom sablon digital.

Rhinotec DTF 8 Printhead 120cm adalah printer dengan 8 printhead Epson i3200. Printer ini memiliki area cetak 120 cm dan kecepatan produksi hingga 35 m2 per jam. 

Rhinotec DTF 120 Max dengan 8 printhead ini merupakan mesin DTF printing 8-head pertama di Indonesia. Mesin ini memiliki area cetak 120 cm dan kecepatan produksi yang lebih efektif dan efisien. 

Berikut adalah beberapa keunggulan dari mesin DTF:

▪️ Kualitas cetakan yang berkualitas

▪️ Tahan lama dan tidak mudah pudar

▪️ Bahan yang dapat disablon sangat beragam

▪️ Tidak membutuhkan persiapan khusus

▪️ Biaya produksi yang lebih rendah

▪️ Waktu produksi yang lebih cepat 

Mesin DTF (Direct to Film) adalah perangkat yang digunakan dalam industri percetakan untuk mencetak gambar atau desain pada berbagai jenis bahan, seperti kain, plastik, kertas, dan bahan lainnya. 

TYPE RHINOTEC 120 MAX Printhead:

EPSON I3200-U1 Printhead:8 Resolution:2400 DPI Color:CMYK+4W(4Color+4W) Speed:6 Pass8 Pass:40-43 m2/h32-35 m2/h Print Width:120 CM Print Material:PET Film Print Ink:Pigment Ink Controlling System:Hoson RIP:Photoprint Image Format:TIFF/EPS/PDF Operational System:Windows 7/Windows 10 64bit Language:English Power Supply:110V/220V 50HZ/60HZ 10A Power:1500W Environment:15~30°40%~80% Heating System:Front, Middle,Back heating Clean System:Automatic cleaning and nozzle protection by software Printer Size:Printer size:2.60(L)1.20M(W)1.75(H)/M Package Size:Printer Package size:2.70(L)0.85M(W)1.68(H)/M Weight:Printer Package weight:GW 320 KG NW260 KG TYPECURING MACHINE Material Width:0-120 CM Material:PET Film Power supply:220V 120A Power:7000 W Machine Size:2.48(L)1.58(W)1.12(H)/M Weight:Oven machine Package weight:GW 580KG NW 500 KG Package Size:Oven machine Package size:2.55(L)1.65(W)1.15(H)/M

🔴 Untuk informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Wujud Unggul selaku purna jual mesin ini.


Vertical Shared
RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -
Google search engine

Most Popular

Recent Comments